TEKNOBGT

Tekno Business

winamp akan rilis versi terbaru

Winamp Akan Segera Reborn, Cek Disini 7 Fakta Menariknya!

Di tahun 2000an, pemutar musik Winamp berbasis MP3 ini menjadi primadona dikalangan pengguna komputer jadul yang kebanyakan masih beroperasi menggunakan Sistem operasi Windows 98 dan di akhir tahun 2013 tidak bisa didownload lagi dari situs resminya. Tapi, jangan khawatir karena menurut kabar yang beedar saat ini bahwa Winamp akan segera Reborn atau dihidupkan kembali dengan berbagaimacam pembaharuan, seperti tampilannya yang …

Baca Selengkapnya »

Kualitas Smartphone LUNA Siap Bersaing di Indonesia

Baru-baru ini Dunia Smartphone digegerkan dengan hadirnya smartphone baru dari LUNA yang mana fiturnya berbeda dengan smartphone terbaru saat ini. LUNA menghadirkan smartphone dengan tanpa simcard, tanpa wifi tetapi para penggunanya bisa internetan sepuasnya. Nah loh pada penasaran kan? Bisakah Kualitas Smartphone LUNA ini bersaing dengan produk-produk lainnya? LUNA bisa dikatakan anak baru di Indonesia karena baru launching November 2016 …

Baca Selengkapnya »
3 Cara Agar Mobile Banking Aman

3 Cara Agar Mobile Banking Aman, Tidak Bisa di Hack Via Hp

Saat ini di Indonesia, Pembobolan Rekening Bank via mobile banking menjadi viral diberbagai media khususnya internet. Jadi buat Anda para pengguna mobile banking harus lebih hati-hati lagi dalam hal transaksi online ataupun lainnya, karena para hacker ini membobol dari No Hp. Nah disini ada teknobgt.com jelaskan 3 cara agar mobile banking aman dari tindakan kejahatan online. Seperti yang disarankan oleh …

Baca Selengkapnya »
fitur baru instagram berlangganan

Instagram Akan Hadirkan Fitur Baru Untuk Hasilkan Uang

Instagram dikabarkan sedang melakukan ujicoba fitur baru yang mana ini bisa menghasilkan uang bagi para penggunanya, hal ini diketahui dari Aplikasi Instagram untuk wilayah Amerika dan India mulai muncul fitur berlangganan di bagaian pembelian. Ini merupakan langkah Instagram untuk memberikan fitur baru bagi para konten kreator agar bisa mendapatkan pundi-pundi dollar dari Instagram. Seperti yang dijelaskan oleh Gadget NDTV (Rabu, …

Baca Selengkapnya »

Resmi! Indosat Merger Dengan Tri Jadi Indosat Ooredoo Hutchison

Indosat Ooredoo Hutchison adalah nama baru hasil merger antara Indosat dan Tri yang telah diresmikan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo). Nama baru tersebut sesuai dengan nama kedua perusahaan operator seluler ini yaitu antara Indosat Ooredoo dan Hutchison 3 Indonesia (Tri) menjadi Indosat Ooredoo Hutchison. Selanjutnya Kominfo aka mulai evaluasi terhadap proses merger kedua operator seluler ini sesuai dengan peraturan …

Baca Selengkapnya »
facebook ganti nama jadi meta

Mark Zuckerberg Resmi Ganti Nama Facebook Jadi Meta

Desas-desus perubahan nama Facebook terjawab sudah, Mark Zuckerberg telah resmi menggantikan nama perusahaan induknya menjadi Meta. Perubahan nama ini hanya untuk perusahaan Induk saja, Sedangkan Facebook tetap digunakan sebagai nama aplikasi media sosialnya. Menurut Zuckerberg, Pemilihan nama Meta untuk perusahaan induknya ini terinsipirasi dari kata “Metaverse” yang artinya ruang virtual yang luas. Jadi sekarang Meta menjadi nama perusahaan yang menaungi …

Baca Selengkapnya »
Mobil listrik xiaomi

Xiaomi Tunjuk Divisi Khusus Untuk Mempersiapkan Produksi Mobil Listrik

Xiaomi yang merupakan perusahaan besar bidang teknologi asal China membuat heboh dunia otomotif, karena mereka secara resmi telah mengumumkan akan mulai memproduksi mobil listrik pada tahun 2024. Melalui situs media sosial Weibo, salah seorang eksekutif senior di Perusahaan Xiaomi mengumumkan produksi mobil ini yang mana rencana dimulai produksi pada Semester I 2024. Xiomi EV Inc. adalah divisi khusus yang ditunjuk …

Baca Selengkapnya »
Penjualan PS5 di AS Meningkat

Setelah 3 Tahun, Akhirnya PlayStation 5 Kalahkan Nintendo Switch Untuk Hal Ini!

PlayStation5 (PS5) akhirnya kalahkan Nintendo Switch dalam hal penjualan di periode September 2021, tentunya ini menjadi hal yang menakjubkan karena selama 3 tahun terakhir ini Nintendo menjadi rajanya di Amerika Serikat. Menurut informasi dari NPD Group, selama hampir 3 tahun terakhir ini Nintendo Switch selalu menjadi produk game console yang paling laris / banyak penjualannya di bandingkan dengan Playstation dan …

Baca Selengkapnya »
google data safety playstore

Google Akan Perketat Keamanan Playstore Untuk Menjada Data Penggunanya!

Google berencana untuk melakukan pengembangan dibagian keamanan data (Data Safety) di Playstore pada awal tahun 2022. Hal ini penting dilakukan oleh Google agar data pribadi pengguna Smartphone Android bisa lebih aman. Itu karena masih saja ada aplikasi yang membawa virus atau malware jahat yang bisa mencuri data pengguna Android yang mendownload aplikasi tersebut. Fungsi keamanan dari Data Safety terbarunya nanti …

Baca Selengkapnya »
penjualan smartphone 5G meningkat

Smartphone 5G Di Indonesia Penjualannya Melesat Hingga 500.000 Unit!

Kabar mengejutkan datang dari penjualan Smartphone 5G di Indonesia yang diperkirakan sudah tembus 500ribu unit, meskipun pandemi global yang belum hilang hingga Pemerintah menerapkan pembatasan kegiatan diseluruh wilayah. Meskipun jaringan internet 5G baru beberapa bulan saja dikomersilkan di Indonesia, ternyata pasar Smartphone 5G menunjukkan trend yang sangat positif. Menurut data dari hasil riset Firma Riset IDC, masyarakat Indonesia memiliki minat …

Baca Selengkapnya »