7 Keunggulan Dari Printer Canon Pixma Series Terbaru

Printer canon pixma series hadir di indonesia dengan berbagai macam tipenya dan memiliki fitur unggulan masing-masing. Oke kita langsung saja membahas keunggulan dari printer canon pixma series ini yang terbagi menjadi 3 kelompok yaitu PIXMA Ink Efficient G-Series, PIXMA TS Series, dan PIXMA TR85670. Setiap Series printer yang dirilis memiliki segmen pasar yang berbeda-beda, itu bisa dilihat dari fitur yang …

Baca Selengkapnya »
cara menonaktifkan akun facebook sementara

Cara Menonaktifkan Akun Facebook Sementara dan Mengaktifkan Kembali

Facebook merupakan platform media sosial paling populer didunia, memiliki jutaan pengguna yang aktif setiap harinya untuk memposting foto, video, pembaruan penting, mengomentari berbagaimacam topik yang sedang trending dan masih banyak lagi. Begitu kamu buka aplikasi Facebook di HP, akan muncul News Feed update terbaru dari teman-teman di facebok dan juga informasi terbaru dari facebook page atau group yang diikuti. Hal …

Baca Selengkapnya »
keunggulan canon seri G

Ini dia Keunggulan dari Printer Canon Pixma G Series

Canon merilis printer Pixma seri G terbaru pada awal tahun 2018, yaitu G1010, G2010, G3010 dan G4010. yang mana keunggulan dari printer canon seri G ini adalah sudah menggunakan teknologi terbaru seperti biaya cetak untuk perlembarnya jauh lebih murah dan mampu menghasilkan kualitas cetak foto terbaik serta tanpa tepi. Dilihat dari segi desain model printernya, Seri G yang terbaru ini …

Baca Selengkapnya »
Mobil listrik xiaomi

Xiaomi Tunjuk Divisi Khusus Untuk Mempersiapkan Produksi Mobil Listrik

Xiaomi yang merupakan perusahaan besar bidang teknologi asal China membuat heboh dunia otomotif, karena mereka secara resmi telah mengumumkan akan mulai memproduksi mobil listrik pada tahun 2024. Melalui situs media sosial Weibo, salah seorang eksekutif senior di Perusahaan Xiaomi mengumumkan produksi mobil ini yang mana rencana dimulai produksi pada Semester I 2024. Xiomi EV Inc. adalah divisi khusus yang ditunjuk …

Baca Selengkapnya »
Penjualan PS5 di AS Meningkat

Setelah 3 Tahun, Akhirnya PlayStation 5 Kalahkan Nintendo Switch Untuk Hal Ini!

PlayStation5 (PS5) akhirnya kalahkan Nintendo Switch dalam hal penjualan di periode September 2021, tentunya ini menjadi hal yang menakjubkan karena selama 3 tahun terakhir ini Nintendo menjadi rajanya di Amerika Serikat. Menurut informasi dari NPD Group, selama hampir 3 tahun terakhir ini Nintendo Switch selalu menjadi produk game console yang paling laris / banyak penjualannya di bandingkan dengan Playstation dan …

Baca Selengkapnya »
google data safety playstore

Google Akan Perketat Keamanan Playstore Untuk Menjada Data Penggunanya!

Google berencana untuk melakukan pengembangan dibagian keamanan data (Data Safety) di Playstore pada awal tahun 2022. Hal ini penting dilakukan oleh Google agar data pribadi pengguna Smartphone Android bisa lebih aman. Itu karena masih saja ada aplikasi yang membawa virus atau malware jahat yang bisa mencuri data pengguna Android yang mendownload aplikasi tersebut. Fungsi keamanan dari Data Safety terbarunya nanti …

Baca Selengkapnya »
spesifikasi redmi note 8 pro

Spesifikasi Redmi Note 8 Pro, Pertama di Indonesia dengan 64MP Quad Kamera

Xiaomi di bulan oktober ini resmi merilis Smartphone terbarunya yang diklaim merupakan yang pertama di indonesia yang menggunakan teknologi 64MP Quad Kamera. Spesifikasi Redmi Note 8 Pro lainnya yang menjadi semakin istimewanya adalah hadir dengan RAM yang besar yaitu 6GB dan didukung oleh prosesor gaming helio G90T. Redmi Note 8 yang lebih dulu dirilis memeng memiliki spesifikasi dibawah dari Smartphone …

Baca Selengkapnya »
spesifikasi vivo s1 pro

Spesifikasi Vivo S1 Pro dan Harga Terbarunya

Vivo Smartphone tepatnya hari ini senin 25 November 2019 telah resmi merilis produk terbaru mereka yaitu Vivo S1 Pro yang mana hadir dengan RAM yang lebih besar dan Quad Camera yang menjadi andalannya. Selain itu masih banyak lagi fitur dan spesifikasi Vivo S1 Pro lainnya yang akan teknobgt.com bedah disini. Vivo Smartphone menggebrak lagi pasar indonesia yang sebelumnya Vivo S1 …

Baca Selengkapnya »
game crypto penghasil uang dan bitcoin

3 Game Crypto Terbaik Yang Bisa Hasilkan Uang, Ada Yang Bayar Pake Bitcoin!

Bermain game ataupun aplikasi penghasil uang mungkin sudah sering didengar dan banyak orang juga yang sudah mendapatkan uang tambahan dari situ, tapi apakah kamu pernah tau bahwa ada Game Crypto yang bisa menghasilkan bitcoin dan cryptocurrency lainnya. Game Crypto menjadi sebuah trend baru yang dihadirkan oleh para developer, tentunya ini karena faktor Bitcoin dan mata uang kripto lainnya yang saat …

Baca Selengkapnya »
penjualan smartphone 5G meningkat

Smartphone 5G Di Indonesia Penjualannya Melesat Hingga 500.000 Unit!

Kabar mengejutkan datang dari penjualan Smartphone 5G di Indonesia yang diperkirakan sudah tembus 500ribu unit, meskipun pandemi global yang belum hilang hingga Pemerintah menerapkan pembatasan kegiatan diseluruh wilayah. Meskipun jaringan internet 5G baru beberapa bulan saja dikomersilkan di Indonesia, ternyata pasar Smartphone 5G menunjukkan trend yang sangat positif. Menurut data dari hasil riset Firma Riset IDC, masyarakat Indonesia memiliki minat …

Baca Selengkapnya »