Samsung baru saja mengajukan hak paten terbaru dari rancangan smartphone transparan yang didesain dengan bazel tipis. Perangkat smartphone yang masih dirancang ini mencocokkan teknologi layar baru yang sedang dikembangkan Samsung. Didalam dokumen paten yang diajukan Samsung tersebut, teknologi yang didaftarkan ini membuat perangkat smartphone tampil transparan sepenuhnya. Untuk membantu memvisualisasikan desain futuristik ini, LetsGoDigital berkolaborasi dengan seniman 3D Giuseppe Spinelli, …
Baca Selengkapnya »