TEKNOBGT
Strategi apa yang dapat dijalankan untuk meningkatkan internalisasi pancasila sebagai identitas nasional indonesia
Strategi apa yang dapat dijalankan untuk meningkatkan internalisasi pancasila sebagai identitas nasional indonesia

Strategi apa yang dapat dijalankan untuk meningkatkan internalisasi pancasila sebagai identitas nasional indonesia

Strategi apa yang dapat dijalankan untuk meningkatkan internalisasi pancasila sebagai identitas nasional indonesia …

Jawaban:

Strategi menyelamatkan Pancasila

Upaya menjaga dan menguatkan nilai-nilai Pancasila di masyarakat dapat dilakukan dengan tiga hal yaitu melalui pendekatan budaya, internalisasi di semua level pendidikan, dan penegakan hukum terhadap hal-hal yang tidak sejalan dengan nilai-nilai Pancasila.

Pertama, nilai-nilai Pancasila perlu dikuatkan dengan pendekatan budaya. Pemerintah melalui Kemdikbud harus menyusun strategi yang tepat, efektif, dan partisipatif tanpa paksaan.

Hal ini bisa dilakukan dengan membangun fasilitas atau pos-pos budaya di semua wilayah dalam rangka melestarikan sekaligus mengembangkan kebudayaan lokal yang ada di masyarakat.

Kedua, penguatan nilai-nilai Pancasila di sektor pendidikan. Generasi muda adalah masa depan bagi ideologi Pancasila. Saat ini paparan ideologi radikal mulai mengancam generasi-generasi muda kita.