TEKNOBGT

Cara Buat Nama PUBG Keren yang Bisa Jadi Rekomendasi

Cara buat nama PUBG keren sekarang banyak dicari. Kondisi ini normal mengingat para player sudah mulai bosan dengan nama PUBG yang itu-itu saja. oleh karena itu, jauh lebih tepat jika sedikit kreatif dan menggunakan nama PUBG yang lebih baru.

Jika dilihat secara keseluruhan, opsi nama PUBG yang bisa digunakan sendiri sangat banyak. Namun kebanyakan orang hanya memilih kata-kata yang menarik dalam pembuatan nama. Kondisi tersebut tidak bisa sepenuhnya disalahkan.

Itu karena variasi kata tersebut akan membuat nama yang tercipta semakin memuaskan. Tetapi merupakan sebuah kesalahan jika hanya memerhatikan variasi kata ketika menginginkan nama PUBG keren.

Itu karena terdapat beberapa trik yang bisa dilakukan untuk membuatnya. Triknya sendiri seperti membuat nama menggunakan font yang unik atau membuat nama yang tidak terlihat. Sebelumnya hal ini memang tidak banyak diketahui.

Tetapi semakin kemarin, jumlah orang yang menggunakan font keren untuk membuat nama PUBG memang membanyak. Bahkan, banyak orang mengatakan kalau hal tersebut merupakan salah satu pembeda antara player lama dan baru.

Para player lama pasti mengetahui cara membuat nama PUBG dengan berbagai font menarik tersebut. Oleh karena itu, akan lebih tepat jika kamu mencobanya. Cara ini akan membuat kamu terlihat lebih profesional.

Membuat Nama PUBG Keren Memakai Aplikasi

Nickname PUBG Keren

Cara membuat nama PUBG keren dengan font menarik memiliki beberapa opsi. Opsinya bisa menggunakan aplikasi atau tidak. Oleh karena itu, kamu bisa memilih cara yang dirasa paling mudah dan cocok.

Untuk tahap awal ini, yang akan dibahas adalah membuat nama memakai aplikasi. Bisa dibilang, teknik penggunaannya sendiri sangat mudah. Untuk lebih lengkap, berikut cara membuat nama memakai aplikasi yang bisa dipraktekkan.

  1. Install
FancyKey – Keyboard Indonesia
FancyKey – Keyboard Indonesia Download di Playstore

Karena yang dibahas adalah cara menggunakan aplikasi, tahap awal yang perlu dilakukan tentu menginstallnya. Untuk pemasangannya sendiri tidak sulit karena aplikasinya bisa ditemukan di playstore. Nama aplikasinya adalah FancyKey – Keyboard Indonesia.

  1. Buka

Jika aplikasinya sudah ditemukan, tahap berikutnya dalam membuat nama PUBG keren adalah install dan tunggu hingga prosesnya selesai. Selanjutnya kamu perlu mengaktifkan aplikasinya terlebih dahulu. aktivitasi sendiri bisa dilakukan dengan membukanya.

  1. Aktifkan

Di halaman awal aplikasi, akan terlihat logo dan tulisan “Aktifkan Papan Ketika FancyKey” di bagian bawah. disini langsung saja klik pada tulisan yang ada di bawah tersebut. Setelah diklik, geser bilah di samping fancykey dan buat kondisinya menjadi on.

  1. Default

Jika kondisinya sudah on, ini membuktikan kalau keyboard tersebut sudah aktif. Tahap selanjutnya untuk membuat nama PUBG keren yaitu kamu harus mengaktifkan aplikasinya. caranya dengan keluar dari pengaturan tersebut dan masuk kembali ke aplikasi.

  1. Ubah

Setelah kembali ke aplikasi, pada bagian bawahnya akan terlihat tulisan “alihkan ke papan ketik FancyKey”. Langsung saja klik tulisan tersebut dan nantinya akan muncul sebuah jendela baru. Pada jendela tersebut, langsung saja klik FancyKey untuk mengubahnya menjadi default.

  1. Buka PUBG

Setelah proses sebelumnya dilakukan, FancyKey secara otomatis sudah aktif dan berperan sebagai keyboard default. Disini kamu bisa keluar dari FancyKey dan bukalah aplikasi PUBG yang dimiliki. Tentu lakukan login jika akunnya masih di luar.

  1. Rename Card

Setelah masuk ke halaman utama aplikasi, tahap berikutnya dalam membuat nama PUBG keren adalah klik tulisan inventory yang ada di bagian bawah. Setelah itu, cari menu Rename Card dan klik “use”. Perlu diingat, kondisi default menu rename card ini hanya bisa digunakan sekali.

  1. Klik F

Ketika rename dilakukan, keyboard dari ponsel akan muncul. Disini pilih logo F yang ada di pojok kiri atas keyboard. Nantinya klik pada F tersebut akan membuat keyboard yang digunakan berubah menjadi FancyKey.

  1. Font Keren

Ketika F ditekan, akan ada beberapa pilihan yang muncul. Pilihan tersebut antara lain Tema, Gaya Emoji, dan Bagikan. Disini langsung klik pada “Font Keren” dan akan terlihat beberapa pilihan font yang ada di aplikasi tersebut.

  1. Kombinasikan

Dalam membuat nama PUBG keren, kamu bisa memilih font yang dirasa paling pas. Perlu diketahui, sering ada kondisi dimana font yang tersedia tidak bisa digunakan. Oleh karena itu, kamu perlu memilih font secara pas. Bisa juga dengan mengkombinasikan antara satu font dengan yang lain.

  1. Konfirmasi

Pada tahap aktif, kamu tinggal mengisi nama yang diinginkan dan melakukan konfirmasi untuk proses tersebut. Pada tahap ini, kamu tinggal melakukan tap pada bilah bertuliskan “ok” untuk mengonfirmasi proses yang sebelumnya dilakukan.

Nama PUBG Juga Bisa Dibuat Tanpa Aplikasi

coolsymbol

Membuat nama PUBG keren bisa dibuat memakai aplikasi. Tetapi kalaupun tidak ingin menggunakan aplikasi, kamu masih bisa melakukannya. Itu karena, ada web browser yang bisa dipakai untuk membuatnya.

Banyak orang lebih memilih cara ini karena terbilang lebih praktis. Itu karena proses install tidak perlu dilakukan terlebih dahulu. Oleh karena itu, berikut langsung saja cara yang perlu dilakukan untuk membuat nama tanpa aplikasi.

  1. Buka Situs

Tahap awal dalam membuat nama PUBG keren adalah membuka situsnya. Kondisi ini wajib dilakukan mengingat bentuknya sendiri adalah web browser. Kamu hanya perlu membuka browser yang dimiliki lalu masuk ke coolsymbol com.

  1. Isi Nama

Nantinya pada halaman utama browser, kamu akan melihat kolom yang bisa diisi untuk membuat nama. Langsung saja masukkan nama yang diinginkan pada kolom tersebut. nantinya kamu akan melihat nama tersebut dalam berbagai font yang ada di bawahnya.

  1. Copy

Jika nama dengan berbagai font sudah terlihat, kamu bisa langsung menyalin nama tersebut. caranya dengan melakukan klik pada tulisan “copy” yang ada di samping nama. Jika sudah diklik nama dan font tersebut akan otomatis masuk ke clipboard.

  1. Buka PUBG

Tahap selanjutnya untuk membuat nama PUBG keren adalah dengan keluar browser tersebut dan masuk ke aplikasi PUBG. Jika login PUBG belum dilakukan, langsung saja masukkan id dan password. Jika sudah, lanjutkan saja ke tahap berikutnya.

  1. Rename

Pada tahap ini, kamu perlu melakukan rename pada nama PUBGnya. Caranya adalah dengan masuk ke inventory yang terletak di bagian bawah halaman utama. Jika sudah, cara fitur rename dan klik use untuk mulai mengganti nama.

  1. Paste

Pada tahap ini, akan muncul bilah khusus untuk memasukkan nama baru. Disini kamu bisa melakukan paste pada bilah tersebut untuk memasukkan nama yang sebelumnya sudah disalin. Jika sudah, langsung saja lanjutkan ke tahap berikutnya.

  1. Konfirmasi

Pada tahap terakhir dalam cara ganti nama PUBG keren, kamu tinggal mengonfirmasi perubahan nama yang sebelumnya dilakukan. Klik saja “OK” untuk melakukan konfirmasi tersebut. Dengan ini, proses pergantian nama sudah selesai dan kamu bisa melihat hasilnya.

Tips Memilih Nama untuk PUBG

Nama PUBG Keren Dibuat Tanpa Aplikasi

Beberapa dari kamu pasti merasa kesulitan ketika akan melakukan ganti nama. Kesulitan ini terasa karena memilih nama yang pas memang bingung. Sebaik apapun font yang digunakan, rasanya akan kurang pas apabila nama yang dipilih tidak cocok.

Sebenarnya, ada beberapa tips yang bisa dicoba jika ingin mendapatkan nama dengan kualitas terbaik. Untuk kamu yang sedang mencari tips tersebut, tempat ini sangat pas. Oleh karena itu, berikut ulasannya secara lebih jauh.

  1. Nama Sendiri

Cara membuat nama PUBG keren pertama adalah dengan membuatnya menggunakan nama sendiri. Ada dua hal utama yang bisa dipertimbangkan saat membuat nama menggunakan nama sendiri. hal pertama adalah nama panjang.

Gunakan nama panjang kamu yang jarang diketahui orang lain. Biasanya nama panjang ini akan terkesan ikonik ketika dijadikan nama PUBG. Selain itu, bisa juga dengan memilih untuk menggunakan nama panggilan.

Nama panggilan ini pasti kamu miliki baik diberikan oleh orang tua maupun teman. Walaupun terkadang terdengar aneh, nama panggilan sering kali cocok untuk dipakai sebagai nama PUBG. Namun jika kurang pas, pilih saja opsi selanjutnya.

  1. Bahasa Asing

Nama PUBG keren juga bisa dibuat dengan menggunakan bahasa asing. Salah satu bahasa asing yang paling sering dipilih tentu bahasa Inggris. Itu karena penggunanya di Indonesia sendiri sangat banyak. Namun jika ingin yang unik, coba juga untuk menggunakan bahasa lain.

Itu karena ada bahasa lain yang bisa dijadikan opsi mulai dari Rusia, Prancis, dan masih banyak lagi. Mendapatkan nama dari bahasa asing sendiri sekarang sangat mudah. itu karena, sudah ada aplikasi google translate yang bisa digunakan.

Tetapi ingat, jangan menggunakan huruf dari bahasa lain. Sebagai contoh, jangan gunakan huruf jepang dalam membuat bahasa asing. Nantinya huruf tersebut membuat orang lain tidak bisa memahami apa yang kamu tulis.

  1. Karakter atau Item

Cara terakhir yang bisa dipilih untuk membuat nama PUBG keren adalah dengan memanfaatkan karakter atau item. Pada cara ini, kamu bisa memilih karakter atau item yang paling sering digunakan.

Bagi beberapa orang, opsi ketiga ini memang terdengar kurang cocok. Itu karena nama karakter dan item terdengar terlalu umum dalam PUBG. Tetapi coba saja lihat pada player PUBG lain. kamu pasti jarang melihat ada yang menggunakan nama karakter atau item.

Oleh karena itu, akan lebih tepat jika menggunakan nama karakter atau item tersebut sebagai nama. Nantinya hal ini akan membuat kamu mudah diingat pemain lain dan teknik bermain yang digunakan juga terlihat semakin khas.

Berikut Cara Membuat Nama Invisible

Cara Membuat Nama PUBG Invisible

Sebenarnya nama PUBG juga bisa dibuat invisible atau tidak terlihat. Ini tentu perlu ditambahkan ketika mengulas cara membuat nama PUBG keren. Patut diakui, nama yang tidak terlihat ini nampak sangat unik dan belum banyak digunakan.

Untuk membuat nama yang invisible, pertama bukalah aplikasi PUBG terlebih dahulu. setelah itu, lakukan login dengan akun PUBG yang dimiliki. selanjutnya kamu bisa masuk ke inventory dan melakukan rename pada item yang dimiliki.

Setelah itu, akan muncul sebuah bilah baru yang bisa diisi dengan nama. Disini kamu tinggal menuliskan ſſūŗſſ sebagai kode untuk membuat nama invisible. Disitu langsung saja konfirmasi prosesnya dan nama PUBG akan otomatis menjadi tidak terlihat.

Pastikan untuk detail dalam mengubah nama PUBG. Jangan sampai melakukan kesalahan dengan asal dalam pemilihannya. Hal ini akan membuat hasil yang didapat terlihat kurang memuaskan. Untuk hasil maksimal, pilih saja salah satu cara membuat nama PUBG keren di atas.