TEKNOBGT
Jelaskan kondisi geografis pulau jawa berdasarkan peta
Jelaskan kondisi geografis pulau jawa berdasarkan peta

Jelaskan kondisi geografis pulau jawa berdasarkan peta

Jelaskan kondisi geografis pulau jawa berdasarkan peta …

Jawaban :

Kondisi geografisnya bisa dilihat dari 2 pembahasan, yaitu luasnya dan batas-batasnya.

1. Luas

Letak Geografis Pulau Jawa berdasarkan peta luas adalah 128.297 km² yang terbagi ke dalam enam provinsi.

Enam provinsi di Pulau Jawa adalah DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, dan Banten. Dalam peta, Pulau Jawa terletak di antara 113°48′10″ – 113°48′26″ BT dan 7°50′10″ – 7°56′41″ LS.

2. Batas

Batas Pulau Jawa terbagi atas batas laut dan batas daratan.

  • Batas Timur pulau Jawa adalah Selat Bali
  • Batas Barat pulau Jawa adalah Selat Sunda
  • Batas Utara pulau Jawa adalah Laut Jawa
  • Batas Selatan pulau Jawa adalah Samudera Hindia

Batas Daratan Pulau Jawa:

  • Batas Barat pulau Jawa adalah Pulau Sumatra
  • Batas Timur pulau Jawa adalah Pulau Bali
  • Batas Utara pulau Jawa adalah Pulau Kalimantan
  • Batas Selatan pulau Jawa adalah Samudera Hindia

Disclaimer : Ini merupakan pembahasan kondisi geografis pulau jawa berdasarkan peta yang sifatnya hanya sebagai referensi orangtua untuk membantu anak-anaknya dalam belajar.

Jawaban dari soal-soalnya ini mungkin tidak mutlak kebenarannya, jadi para orang tua dan siswa bisa mengembangkannya menjadi jawaban yang lebih baik dan benar. dengan mencari jawabannya dari buku sekolah sesuai kurikulum yang diterbitkan oleh pemerintah Indonesia.